Jumat, 30 Desember 2011

FUNGSI DAN KEUNGGULAN REPEATER,HUB,SWITCH DAN ROUTER

 REPEATER
Repeater adalah sebuah stasiun yang berfungsi sebagai penguat sinyal.Repeater digunakan untuk memanjangkan jangkauan kabel atau wireless.Repeater akan menerima sinyal digital dari salah satu portnya kemudian akan menguatkan sinyal tersebut sebelun menghantarkan keluar.

HUB
Hub adalah sebuat perangkat jaringan komputer yang menghubungkan peralatan-peralatan dengan ethernet 10Base T atau serat optik.sehingga menjadikanya dalam satu segmen jaringan.

SWITCH
Switch adalah alat jaringan untuk melakukan penghubung segementasi banyak jaringan dengan forwarding berdasarkan alamat MAC.Switch jaringan dapat dijadikan sebagai penghubung komputer atau router pada area yang terbatas.

ROUTER
Router adalah sebuah alat yang mengirimkan paket data melalui jaringn atau internet,menuju tujuan melalui sebuah proses yang disebut dengan penghalaan.Router berfungsi sebagai penghubung dua atau lebih jaringan untuk meneruskan data dari satu jaringn ke jaringan yang lain.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar